top of page

PMB UNTAR UNIVERSITAS TARUMANAGARA

PMB UNTAR - Awal mula pendiriannya pada tahun 1959 universitas tarumanegara diberi nama Perguruan Tinggi Ekonomi Tarumanegara dengan pilihan program studi dari fakuktas ekonomi yaitu akuntansi. Kemudian pada tahun 1962, fakultas humum mulai dibuka disusul dengan fakultas teknik dan fakuktas kedokteran pada tahun1965 dan hingga saat pembukaan Pendaftaran Universitas Tarumanegara ini memiliki 8 fakuktas dan 29 program studi.

 

Seluruh tenaga pendidik maupun civitas akademika di universitas tarumanegara berisi sumberdaya manusia yang berkualitas sesuau dengan bidangnya masing-masing. Dengan begitu, sumberdaya manusia yang dihasilkan dari univerditas tarumanegara pun sangat berkualitas.

Info PMB Kampus UNTAR

PMB UNTAR - Jakarta tidak hanya menjadi pusat bisnis maupun pusat pemerintahan saja, tetapi juga menjadi kota pendidikan. Hal ini tidak lepas dari banyaknya jumlah perguruan tinggi yang Anda di bilangan jakarta, baik perguruan tinggi negeri hingga perguruan tinggi swasta. Salah satu perguruan tinggi swasta yang terkemuka di jakarta, bahkan di Indonesia adalah Universitas Tarumanegara.

​

Baca Juga : Perguruan Tinggi Swasta Terbaik di Jakarta

 

Universutas Tarumanegara merupakan sebuah perguruan tinggi swasta yang ada di bilangan Jakarta Barat lebih tepatnya di kawasan Grogol. Lokasi universitas ini sangat strategis, karena berdekatan dengan Universitas Trisakti. Sebagai salah satu perguruan tinggi swasta terkenal, pembukaan Pendaftaran Universitas Tarumanagara  pun menarik minat para pelajar yang ingin melanjutkan studi ke perguruan tinggi tersebut.

​

Universitas Tarumanegara memiliki beberapa universitas dengan berbagai pilihan program studi dalam Pendaftaran Universitas Tarumanagara , yaitu

​

  1. Fakultas kedokteran dengan pilihan program studi pendidikan dan profesi dokter

  2. Fakultas Hukum dengan program studi Ilmu Hukum

  3. Fakultas Teknik dengan pilihan program studi Taknik sipil, teknik mesin, teknik elektro, Teknik arditektur, teknik industri, dan Teknik perencanaan kota dan real estate. Kemudian ada pula 

  4. Fakultas Ekonomi dengan plihan program studi Manajemen bisnis dan akuntansi bisnis, Fakultas teknologi informasi dengan pilihan program studi teknik informatika dan sistem informasi bisnis, 

  5. Fakultas Ilmu komunikasi dengan pilihan program studi ilmu komunikasi, 

  6. Fakultas psikologi den8gan pilihan program studi ilmu psikologi, dan 

  7. Fakultas seni rupa dan desain dengan pilihan program studi Desain komunikasi fisual dan desain interior.

 

Sebagai perguruan tinggi swasta yang telah terakreditasi A oleh Badan Akresitasi Nasional Perguruan Tinggi, universitas Tarumanegara tentunya memiliki banyak pilihan program studi yang memmiliki akreditasi A, seperti S1 Teknik informatika, S1 Teknik sipil, S1 ilmu hukum, D3 dan S1 Akuntansi bisnis dan manajemen bisnis, S1 desain komunikasi visual, S1 Teknik arsiteksur, dan pendidikan dokter.

 

Dengan dibekali dengan akreditasi yang tinggi, artinya kualitas pendidikan di Universitas Tarumanagara sudah terbukti dan diakui, baik kualitas sarana dan prasarana kampus, maupun sumberdaya manusianya. Oleh sebab itu, setelah banyak pelajar yang tertarik untuk segera melakukan Pendaftaran Universitas Tarumanagara  agar dapat segera mengikuti tes dan memilih program studi yang diinginkan.

 

Syarat Pendaftaran Universitas Tarumanagara

 

Bagi Anda yang berminat untuk melanjutkan studi di Universitas Tarumanegara, ada beberapa persyaratan Pendaftaran Universitas Tarumanagara  yang harus dipenuhi, yaitu :

 

  • Sehat jasmani dan rohani, 

  • Melampirkan fotokopi SKHUN dan SHU yang telah dilegalisir, 

  • Fotokopi rapor kelas X dan XI yangtelah dilegalisir, 

  • Tidak ketergantungan dengan NAAPZA, dan  khusus untuk calilon mahasiswa program kedokteran, asrsitektur,desain komunikasi visual, dan desain interior tidak buta warna dengan dibuktikan dengan surat keterangan dari dokter. 

  • Setelah melengkapi persyaratan pendafataran, selanjutnya Anda bisa mulai melakukan pendaftaran secara online melalui situs web resmi universitas tarumanegara.

 

Langkah-langkah Pendaftaran Universitas Tarumanagara  secara online

 

  • Pertama yaitu membuka website resmi universitas tarumanegara. 

  • Selanjutnya pilih salah satu jalur pendafataran  sesuai dengan syarat dan ketentuan yang Anda penuhi yaitu jalur JPP (Jalur Penelusuran Prestasi), USM (Ujian Saringan Masuk), JPK (Jalur Prestasi Khusus), dan JPUN (Jalur Prestasi Ujian Nasional). 

  • Setelah itu, calon mahasiswa akan diberi pemberitahuan lulus atau tidaknya mendaftar. 

  • Jika lulus, calon mahasiswa bisa langsung memilih porogram studi yang diinginkan dan membayar SPP (Sumbangan Pengembangan Pendidikan) dengan jumlah sesuai dengan Surat Pemberitahuan Penerimaan Mahasiswa Baru yang didownload dari  pmb2.tarumanagara.ac.id/hasilusm/index.aspx.

 

Total biaya Pendaftaran Universitas Tarumanagara  yang diperlukan hingga satu semester masa perkuliahan sangat bervariasi sesuai dengan masing-masing program studi yang dililih. Misalnya program studi pada fakuktas ekonomi dan fakuktas hukum hampir sama, yaitu sebesar 8,9 hingga 9,9 juta rupiah untuk biaya persemester dan sebesar 25 dan 26,6 juta rupiah untuk biaya SPP.

 

Baca Juga : 9 Jurusan dengan Biaya Kuliah Termurah di UNTAR

 

Selain itu pada fakuktas teknik biaya kuliah persemesternya mulai dari 8 hingga 12 juta rupiah dan biaya SPP nya yaitu 15 hingga 45 juta rupiah. Sementara itu, biaya kuliah semester 1, fakuktas kedokteran adalah 225 juta rupiah untuk biaya SPP, dan sebesar 22,9 juta untuk biaya kuliah semester. Biaya pendaftaran, SPP, dan biaya semester 1 hanya bisa dilakukan melalui nomor rekening dan virtual account asli atas nama universitas tarumanegara agar calon mahasiswa tidak tertipu.

 

Jika SPP tidak dibayarkan hingga batas waktu pembayaran berakhir, maka program studi yang telah dipilih akan batal dan tidak bisa dijamin ketersediaannya. Setelah melakukan SPP sudah dinyatakan lunas, selanjutnya calon mahasiswa wajib melakukan registrasi ulang. Dengan begitu, Anda sudah berhasil melakukan Pendaftaran Universitas Tarumanagara .

bottom of page